PERANAN DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN KABUPATEN BOGOR DALAM MEMENUHI HAK MASYARAKAT ATAS LINGKUNGAN HIDUP YANG SEHAT BERDASARKAN PERDA KABUPATEN BOGOR NOMOR 11 TAHUN 2008

Lia Amelia

Abstract


Peranan Dinas Kebersihan dan Pertamanan dibutuhkan dalam memenuhi hak masyarakat atas lingkungan hidup yang sehat, di lingkungan Kabupaten Bogor, berdasarkan legislasi hukum positif di Indonesia berdasarkan asas Otonomi Daerah, Peraturan Daerah Kabupaten Bogor Nomor 11 Tahun 2008 tentang Pembentukan Dinas Daerah menjadi peraturan penting dalam mewadahi Peranan Dinas Kebersihan dan Pertamanan secara optimal, sehingga pengkajian mendalam terhadap ketentuan peraturan ini merupakan hal penting dalam meninjau kembali tugas dan peranan Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Bogor.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.