APLIKASI MOBILE PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS VII

Rezha Arifardana, Tjut Awaliyah Zuraiyah, Andi Chairunnas

Abstract


Terdapat banyak aplikasi pada sistem operasi android, salah satunya yaitu aplikasi sosial media, game dan lainnya. Selain aplikasi tersebut diperlukan juga aplikasi yang memberikan unsur pembelajaran bagi para pengguna khususnya bagi para siswa sekolah, tidak hanya aplikasi yang bersifat hiburan saja tapi dibutuhkan juga aplikasi yang menggabungkan unsur hiburan dan pembelajaran. Salah satunya yaitu aplikasi pembelajaran matematika, ini dibutuhkan karena matematika selalu dianggap sebagai mata pelajaran yang sulit, menakutkan dan bahkan banyak tidak diminati oleh para siswa sekolah. Untuk mengubah pandangan tersebut maka dibutuhkan aplikasi pembelajaran matematika yang bersifat mobile dengan memberi unsur kemudahan dalam penggunaannya, murah dan hemat tanpa harus membeli buku paket yang saat ini harganya terlalu mahal, aplikasi dengan unsur multimedia yang memberikan tampilan menarik untuk pembelajaran dan fitur-fitur lain dalam penunjang aplikasi.
Kata Kunci : Android, matematika kelas VII, mobile, hashing

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.