PENERAPAN ALGORITMA PAGERANK UNTUK MELIHAT TINGKAT KEPOPULERAN WEBSITE
Abstract
Internet adalah akses untuk mendapatkan sebuah informasi dengan cepat. Dengan adanya internet informasi apapun dapat dengan mudah didapat sesuai yang diinginkan. Hanya dengan menuliskan keyword pada mesin pencari, maka infomasi yang muncul akan beragam dan akan dengan mudah didapat. Internet pun dapat menjadi suatu wadah untuk memperkenalkan sebuah lembaga untuk lebih dikenal banyak orang. Algoritma pagerank adalah algoritma yang digunakan oleh SEO (Search Engine Optimization), yaitu algoritma yang menggunakan fungsi matematika yang kompleks berupa kombinasi antara perhitungan jumlah link yang mengarah pada suatu halaman web dengan analisis atau kualitas masing-masing link tersebut. Dengan menggunakan algoritma pagerank dapat diketahui skala kepopuleran sebuah website.
Kata kunci : Internet, SEO (Search Engine Optimization), Algoritma pagerank
Kata kunci : Internet, SEO (Search Engine Optimization), Algoritma pagerank
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.