PROTOTIPE RANCANG BANGUN SISTEM MONITOR KETINGGIAN AIR DALAM MENGONTROL BUKA TUTUP PINTU BENDUNGAN BERBASIS ANDROID

ROBBY JANIAR

Abstract


Banjir adalah masalah yang  belum terpecahkan permasalahannya hingga saat ini. Dengan menggunakan metode pendeteksi banjir dini ini, dirancang sebuah sistem yang dapat memonitoring ketinggian air secara realtime melalui website, dan mendapatkan notifikasi keadaan debit ketinggian air melalui aplikasi pada android (telegram). Pada sistem kendali alat peringatan dini banjir ini di kontrol langsung oleh petugas untuk memantantau dan melakukan sistem buka tutup pada pintu bendungan yang akan di buka apabila terjadi luapan air, dan juga untuk melakukan sistem buka tutup dalam melakukan pengairan pada irigasi dan pertanian. Pada sistem monitoring ketinggian air ini menggunakan aplikasi android dan di tampilkan pada interface website menggunakan mikrokontroler ESP32 sebagai inti dari sistem pintu bendungan berbasis internet of things (IoT).

Kata kunci : Mikrokontroller, Sensor Ultrasonik, Internet Of Things, Sistem Monitoring, Pintu Air, Ketinggian Air, Website.


Full Text:

PDF

References


Agus Wagayana, R. (2018). Prototipe Modul

Praktik untuk pengembangan Aplikasi Internet of Things (IoT).

Cynthia H. Cwik, C. S. (2020). The Internet

of Things: Legal Issues, Policy, and practical Strategies. American Bar Association. .

Elangsakti.(2015). elangsakti.com/2015/05/

sensor-ultrasonik (Diakses pada November 2021). Cara Kerja Sensor Ultrasonik, Rangkaian, & Aplikasinya .

Mangor, V. R. (2013, juni 12). Jurnal Sipil

Statik Vol.1 No.7. Dipetik Juni 01, 2021, dari -perencanaan-bendung-untuk-daerah-irigasi.: https://media.neliti.com/media/publications/129975-ID-perencanaan-bendung-untuk-daerah-irigasi.pdf

Monk, S. (2010). 30 Arduino Projects for the

Evil Genius. McGraw Hill Professional.

Muhamad, I. (2020). Rancang Bangun Sistem

Keamanan Berkendara Pada Kendaraan Beroda Dua Berbasis Internet Of Thing.

Sigit Warista, S. D. (2019). Aplikasi Internet

of Things (IoT) dengan ARDUINO dan ANDROID. Surabaya, Indonesia: Deepublish.

Wahyu, R. (2016). Universitas Aerlangga

Surabaya. Rancang Bangun Otomatisasi Sistem Penentuan Kualitas Ikan Berdasarkan Berat Terukur.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.