Analisis Kualitas Produk Mug terhadap Loyalitas Pelanggan Pada CV Limatera

Sekar Limar Qinanthi, Bukti Ginting, Yetty Husnul

Abstract


Sekar Limar Qinanthi. 021113048. Ekonomi Manajemen,
Manajemen Pemasaran. Analisis Kualitas Produk Mug
terhadap Loyalitas Pelanggan Pada CV Limatera. Pembimbing
Bukti Ginting dan Yetty Husnul Hayati. 2019.

Permintaan akan keramik mengalami peningkatan,
namun pada kenyataannya perusahaan mengalami
penurunan penjualan dalam 3 tahun terakhir. Produk yang
tidak berkualitas memberikan kesan buruk di awal pembelian,
dan tidak menumbuhkan minat beli ulang dimasa mendatang.
Loyalitas dalam jangka panjang tentunya dapat mempengaruhi
penjualan.

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar
tingkat kualitas produk mug terhadap loyalitas pelanggan
melalui kepuasan pelanggan CV Limatera, dimana kualitas
produk terdiri dari 5 dimensi yaitu, kinerja, kemampuan atau
keistimewaan, kehandalan dan daya tahan, penampilan, dan
kesan terhadap produk pelayanan. Menggunakan data
kuesioner dengan 100 responden. Metode analisis yang
digunakan yaitu analisis deskriptif, analisis NPS (Net Promoter
Score) dengan bantuan Program SPSS ((Statistical Product and
Service Solutio) Versi 20.

Hasil penelitian menyatakan bahwa kualitas Produk
Cukup baik dengan nilai rata-rata 2,65. Kepuasan Pelanggan
padaCV Limatera Tidak Puas hal ini dibuktikan dengan nilai
Rata-Rata 2,55, Loyalitas Pelanggan pada CV Limatera Tidak
Loyal dengan nilai Rata-Rata 2,56 dan analisis NPS (Net
Promoter Score) nilai yang dihasilkan sebesar -22% sehingga
dapat disimpulkan bahwa pelanggan tidak royal.


Full Text:

PDF

References


Ali, Hasan. 2014. Marketing dan Kasus-

kasus Pilihan. Yogyakarta: CAPS

(Center for Academic Publishing

Service)

Kotler, Philip dan Gary Amstrong. 2012.

Prinsip-prinsip Pemasaran. Edisi

Jilid 1. Jakarta: Erlangga

Kotler, Phillip dan Kevin Lane Keller.

Manajemen Pemasaran. Jilid

Edisi ke 13. Jakarta: Erlangga

McCarthy, E. Jerome, Joseph P. Cannon,

dan William D. Perreault, Jr.. 2009.

Pemasaran Dasar Pendekatan

Manajerial Global Edisi 16. Jakarta:

Salemba Empat

Siregar, Syofian. 2015. Metode Penelitian

Kuantitatif Dilengkapi Perbandingan

Perhitungan Manual

& SPSS Cetakan ke 3. Jakarta:

Penamedia Group

Supranto, J. dan Nandan Limakrisna.

Perilaku Konsumen dan

Strategi Pemasaran. Edisi Pertama.

Jakarta: Mitra Wacana Media

Misti, Hariasih. 2013. Pengaruh Kualitas,

Harga, dan Desain terna Kualitas,

Harga, dan Desain terhadap kepuasan

Konsumen dalam Memilih Produk

Keramik Star di CV Reno Pratama

Sidoarjo.

Zulian, Yamit. 2013. Manajemen Kualitas

Produk & Jasa. Cetakan ke 6.

Yogyakarta: EKONISIA

Jurnal.

Universitas

Muhammadiyah Sidoarjo. diakses

Januari 2018

Sahid, Raharjo. 2017, Cara Uji Analisis Jalur

(Path Analysis) dengan SPSS Lengkap.

Maret

Reichheld, Fred. 2011. The Ultimate

Questions 2.0 (How Net Promoter

CompaniesThrive in a Customer-

Driven World). Cambridge: Harvard

Business ReviewPress

www.spssindonesia.com.

diakses

Februari 2018.

Jurnal internet:

Shela, Pijar Anugrah. 2014. Pengaruh Atribut

Produk

I, Gusti Bagus Rai Utama. 2016. Teknik

Sampling dan Penentuan Jumlah

Sampel.

terhadap

Keputusan

Pembelian Konsumen Yan's Keramik

Dinoyo Malang. Jurnal. Universitas

Brawijaya Malang.

diakses

dari

yUDSML

https://www.researchgate.netTekni k

Sampling dan Penentuan Jumlah

sampel, diakses Oktober 2018

Krisna, Thera Kesuma. 2012. Pengaruh

Kualitas Produk Terng Konsumen

(Studi: Pengguna Samsung Android

Phone di Pengaruh Kualitas Produk

Terhadap Loyalitas Indonesia. Skripsi.

Universitas Indonesia. diakses dari

http://lib.ui.ac., diakses Februari

y15Z7Uf5pib. diakses Januari 2018

Yanuar, Nagata Wijaya. 2013. Analisis

Pengaruh Kualitas Produk dan Efek

Komunitas terhadap Sikap atas Merek

serta Pengaruhnya pada Minat Beli

Ulang (Studi Penjualan Keramik

Merek Platinum di Kota Semarang).

Jurnal Sains Pemasaran Indonesia.

Semarang. diakses dari diakses

Januari 2018


Refbacks

  • There are currently no refbacks.