MODEL MONITORING JARINGAN DI PUTIK UNIVERSITAS PAKUAN MENGGUNAKAN P2POver 4.30
Abstract
Jaringan Komputer adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer-komputer yang didesain untuk dapat
berbagi sumber daya (printer, CPU), berkomunikasi (surel, pesan instan), dan dapat mengakses informasi
(peramban web). Tujuan dari jaringan komputer adalah agar dapat mencapai tujuannya, setiap bagian dari
jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan (service). Pihak yang meminta/menerima
layanan disebut klien (client) dan yang memberikan/mengirim layanan disebut peladen (server). Desain ini
disebut dengan sistem client-server, dan digunakan pada hampir seluruh aplikasi jaringan komputer.
(Menurut Yudianto, 2007), Jaringan Komputer mempunyai berbagai macam bentuk dan kegunaan, salah
satunya yaitu Monitoring Jaringan. Monitoring jaringan yang digunakan pada penelitian ini yaitu berupa
Manajemen Bandwidth, Blocking File Extension, dan Blocking Website. Flowchart system dan Metode
penelitian dibuat untuk mengetahui alur perancangan dan implementasi yang di buat. Perangkat lunak yang
di gunakan pada tahap implementasi adalah Software P2POver 4.30 dan Networx.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.