PENGARUH TOTAL ASSET TURN OVER (TATO), NET PROFIT MARGIN (NPM), DEBT TO ASSET RATIO, (DAR), BETA SAHAM, INFLASI DAN PRODUK DOMESTIK BRUTO TERHADAP RETURN SAHAM PADA SUB SEKTOR KONTRUKSI BANGUNAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2014 – 2017
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh TATO, NPM, DAR, Beta Saham, Inflasi dan PDB
terhadap return saham pada Perusahaan Sub Sektor Kontruksi Bangunan yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia
Periode 2014 - 2017 baik secara parsial maupun simultan. Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini
adalah verifikatif dengan metode penelitian explanatory survey. Jenis data yang digunakan adalah kuantitatif.
Metode penarikan sampel Purposive Sampling, dimana perusahaan sektor industri kontruksi bangunan di Bursa
Efek Indonesia periode 2014 - 2017 yang memenuhi kriteria penelitian yaitu sebanyak 9 perusahaan dari 16
perusahaan. Metode analisis data adalah analisis regresi berganda data panel dengan menggunakan bantuan
Eviews 8. Hasil penelitian secara parsial Inflasi, Beta, dan PDB berpengaruh positif dan signifikan terhadap
return saham. Sedangkan NPM berpengaruh negatif dan signifikan terhadap return saham. Adapun TATO dan
DAR tidak berpengaruh terhadap return saham. Kemudian secara simultan TATO, DAR, NPM, Beta, Inflasi dan
PDB berpengaruh terhadap return saham.
Full Text:
PDFReferences
Agus,Sartono. (2010). Manajemen Keuangan
Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: BPFE
Alwi, Iskandar. (2008). Pasar Modal dan
Aplikasi. Jakarta : Yayasan Pancur Siwah
Asmiranto,Edhi.2013. Learning Book Financial
Management. Pakuan University, Bogor
Brigham, Eugene.and Joel F. Houston. (2001).
Dasar-Dasar Manajemen Keuangan Edisi
kedelapan, Ahli Bahasa: Dodo Suharto dan
Herman Wibowo. Jakarta: Erlangga
Brealey, R,A. Myers S.C and Marcus A. J.
(2014). Fundamentals of Corporate
Finance. New York: McGraw Hill.
Bodie,Alex Knae and Alan J. Marcus. (2014).
Manajemen Prortofolio dan investasi. Ahli
Bahasa: Romi Bhakti Hartato dan Zuliani
Dalimuthe. Jakarta: Salemba Empat
Case, K dan Ray C. (2009). Prinsip-Prinsip
Ekonomi Makro: PT.Indeks, Jakarta.
Darmiji,T,HM Fakhrudin. 2006. Pasar Modal Di
Indonesia Pendekatan Tanya Jawab.
Jakarta: Salemba
Eko, P Prasetyo. (2011). Fundamental Makro
Ekonomi. Yogyakarta : Beta Offset.
Fahmi, Irham. (2014). Manajemen Keuangan
dan Pasar Modal, Jakarta : Mitra Wacana
Media.
Ghozali, Imam. (2012). Aplikasi Anilisis
Multivariate dengan Program SPSS.
Semarang: Badan Penerbit UNDIP.
Refbacks
- There are currently no refbacks.